Kanker Serviks dapat di cegah dan di obati
869 Views
Ada apa di pameran tersebut?
Yup....pameran foto 28 perempuan hebat Indonesia yang mendukung untuk sebuah kampanye mengenai Bahaya Kanker Serviks, dan beberapa perempuan tersebut merupakan para perempuan selebriti Indonesia.
Pameran foto ini kolaborasi antara seorang Photography dan Koalisi Indonesia Cegah Kanker Serviksatau KICKS.
KICKS merupakan sebuah koalisi yang didukung oleh beberapa organisasi dari profesi medis atau pun non medis.
KICKS sebagai respon proaktif mengenai fakta tentang Kanker Serviks yang merupakan penyakit penyebab kematian paling banyak di Indonesia, dan telah melakukan kampanye publik #CegahKankerServikstujuannya untuk menyadarkan para perempuan Indonesia untuk lebih waspada akan bahaya dari Kanker Serviks.
Pameran foto di Atrium Plaza Indonesia ini bertujuan untuk menginspirasi para perempuan di Indonesia tentang peran besar mereka di kehidupan dan agar cepat menyadari arti dari kesehatan dan perlindungan diri dari bahaya Kanker Serviks.
Pameran ini berlangsung mulai tanggal 8-15 Maret 2019.