Megahnya Masjid Raya Bandung

Views
Alun alun dan masjid Raya Bandung adalah sepaket untuk menikmsati suasana di kota Bandung, alun alun yang bisa dipergunakan untuk rekreasi murah meriah, sedangkan Masjid Raya Bandung merupakan tempat beribadah yang terkenal di kota kembang. Dibangun pada abad ke 18, masjid Raya Bandung merupakan bangunan bersejarah warga Bandung khususnya dan warga Jawa Barat pada umumnya, pernah menjadi tempat beribadahnya para delegasi negara negara Asia Afrika ketika di gelar KAA pada tahun 1955.

Masjid Raya Bandung memiliki dua menara dan juga kubah yang bisa dilihat dari kejauhan, soal luas dan besar, tentu saja masjid terbilang megah, mampu menampung jamaah sekitar 10 ribu orang, dan ornamen ornamen di masjid yang terbilang unik yaitu kubahnya yang memang cukup besar dan begitu menonjol, kalau ke Bandung angan lupa mampir di Masjid Raya Bandung.


Comments

Signin Signup