Pengalaman Merantau ke Kota Tangerang

1858 Views



Haloo assalamualaikum dunsanak sadonyoo :)

Sudah lama ya kita tidak bertemu di blog ini huhuuu maafkan

Soalnya kemaren Mel sibuk pindahan, yap pindahan, Mel sekarang udah ga di Padang lagi huaaa but im in Banten :D tepatnya di kota Tangerang, unpredictable :). Nah Mel mau ceritain pengalaman Mel selama tinggal di Tangerang, semoga buat teman-teman yang mau merantau ke kota Tangerang juga terbantu dengan pengalaman Melvi ya :).


Nah sebelumnya, Mel mau ceritain sedikit nih tentang kota Tangerang, jadi teman-teman bisa dapat gambaran tentang kota Tangerang :D. Kota Tangerang merupakan salah satu kota di provinsi Banten, nah selain kota Tangerang ada 3 kota lagi antara lain kota Serang, Cilegon dan Tangerang selatan. Nah di provinsi Banten ini ada 4 kabupaten juga ya antara lain kabupaten lebak, pandeglang, serang dan tangerang dengan ibu kotanya adalah Serang. Banten sebelumnya merupakan bagian dari Provinsi Jawa Barat tapi sekarang menjadi bagian dari Provinsi Banten.  

Nah ini beberapa poin yang akan mel ceritain, apa aja ? let see J


Lingkungan


Mel tinggal di kota Tangerang  yang dekat bandara soekarno hatta, jadi kalo mau ke soekarno cuma 20 menit, termasuk dekatkan :) disini banyak pabrik, hmm kalo di Bekasi sama kayak di Cikarang, banyak pabriknya.


Hmm kalo untuk suku asli kota Tangerang, kata penduduk disini sih betawi tapi untuk bahasanya betawi dan sunda, kalo dari beberapa artikel yang mel baca di kompasiana dimana penulisnya merupakan penduduk asli kota Tangerang, beliau  juga tidak tau suku asli kota Tangerang apa, alasannya pun belum jelas karena apa.


Untuk ulasan selengkapnya bisa lihat di https://meminangmelvi.blogspot.com/2019/12/pengalaman-merantau-ke-kota-tangeran.html


Comments

Signin Signup